Pasang Iklan Koran Ucapan Selamat

PASANG IKLAN KORAN UCAPAN SELAMAT
Mengungkapkan perasaan Berbahagia atau rasa syukur atas orang lain dan kita juga ikut merasakan kebahagiaan tersebut bersamanya adalah dengan cara Pasang Iklan Koran Ucapan Selamat.
Selamat adalah salah satu ucapan yang sering digunakan oleh orang Indonesia dalam berbahasa sehari hari. Ucapan selamat tersebut menjadi simbol kebaikan manusia terhadap manusia lainnya.
Iklan Koran Ucapan Selamat adalah sebuah Iklan ucapan selamat yang dimuat di media Koran yang mewakili ungkapan perasaan kepada seseorang, masyarakat, yayasan, organisasi, perusahaan Negara, perusahaan swasta, instansi pemerintahan, pemerintahan daerah. Iklan ucapan selamat tersebut berisi ucapan luapan rasa bahagia, kegembiraan, rasa terimakasih dan syukur kepada sang pencipta atas keberhasilan, pencapaian atau target yang dicapai.
Iklan Koran Ucapan Selamat hampir mirip dengan iklan Koran Ucapan Terimakasih.
Baca juga Iklan Koran Ucapan terimakasih disini....
Perbedannya adalah, Iklan Koran Ucapan terimakasih dibuat untuk menyampaikan rasa terimakasih kepada individu, seseorang, organisasi, pemerintahan yang berkaitan dengan Sesuatu yang telah berhasil dilaksanakan, dilakukan dan dicapai.
Iklan Koran Ucapan selamat kepada seseorang atau Individu adalah seperti ucapan selamat atas kelahiran, ucapan selamat ulang tahun, ucapan selamat atas mandapatkan jabatan baru, ucapan selamat atas kelulusan atau ucapan selamat menempuh hidup baru bari pasangan yang baru menikah.
Iklan Koran Ucapan selamat kepada Perusahaan adalah Iklan ucapan selamat adalah peresmian gedung baru, pengenalan produk baru, pembukaan cabang baru atau penghargaan atau prestasi yang telah dicapai oleh perusahaan tersebut.
Iklan Koran Ucapan Selamat di Pemerintahan adalah seperti Ucapan selamat dari pejabat tinggi dan menteri2 kepada presiden atas penghargaan yang diterimanya atau Iklan Koran ucapan selamat dari individu, organisasi atau masyarakat kepada Walikota, bupati atau gubernur baru.
Iklan Koran Ucapan Selamat Pada hari raya agama atau hari besar lainnya adalah seperti iklan ucapan selamat menunaikan Ibadah puasa ( Iklan Koran ini biasanya disisipkan Foto Pejabat daerah, tokoh masyarakat bahkan kepala Negara), selamat hari raya idul fitri, selamat hari hari natal, iklan Ucapan selamat hari raya nyepi dsb. Dan untuk hari besar iklan ucapan selamatnya dapat berupa iklan ucapan selamat hari kemerdekaan RI, Ucapan selamat hari pendidikan Nasional, ucapan selamat hari buruh nasional dsb.
Bentuk Iklan ucapan selamat di Koran berupa iklan kolom besar , seperempat halaman, berupa setengah halaman bahkan bisa sampai 2 halaman penuh baik hitam putih ataupun berwarna, untuk yang berwarna tarifnya lebih mahal karena lebih menarik perhatian pembaca. Penempatan iklannya bisa di halaman pertama atau disesuaikan iklan ucapan selamat yang akan di muat.
Pasang Iklankoran ucapan selamat untuk di Ibukota Jakarta dalam di pasang di koran KOMPAS, POSKOTA, WARTAKOTA, TEMPO, THE JAKARTA POST, MEDIA INDONESIA dsb. Untuk wilayah daerah seperti Bali Post, Kaltim Pos, Pikiran Rakyat Bandung, Analisa Medan, Sriwijaya Post, Cenderawasih Post dll.
Contoh Iklan Ucapan Selamat Klik disini.......
PT Baktiartha Perdana Perusahaan advertising yang sudah berpengalaman menangani jasa pasang iklan Koran ucapan selamat selama lebih 13 tahun dengan klien klien yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia siap memberikan pelayanan yang terbaik bari para pemasang iklan Koran ucapan selamat.
Bagi yang akan memasang iklan Koran ucapan selamat - silahkan hubungi bagian Account Executive kami untuk mendapatkan informasi yang lebih lengkap tentang iklan Koran ucapan selamat di : 021 740 3423 - 0813 1019 0842.
